Contoh Soal UAS Fisika Kelas 12 SMA

   Contoh soal UAS Fisika kelas 12 SMA/SMK/MA Semester Ganjir Kurikulum 2013. Dalam soal ini terdapat materi tentang perpindahan, percepatan, kecepatan, pengukuran, gaya dan lain-lain. Dalam soal ini masih belum ada jawabannya jadi kalian harus mencari jawabannya sendiri. Jika kalian belum bisa mengerjakan, kalian bisa komen saja atau bisa cari jawabannya di google atau brainly.
Ok lah berikut beberapa contoh soalnya.

1. Panjang benda yang diukur dengan jangka sorong diperlihatkan seperti gambar di bawah ini :

Dari gambar tersebut dapat disimpulkan bahwa panjang benda adalah ....

(A) 34,0 mm
(B) 33,8 mm
(C) 33,7 mm
(D) 33,6 mm
(E) 33,5 mm

2. Perhatikan gambar di bawah ini !
yang menunjukkan gerak benda dari A ke B dan berlanjut hingga berhenti di C. Besar perpindahan yang dilakukan benda adalah ....
(A)  10 (D) 17
(B)  13 (E) 20
(C) 15

3.Perhatikan grafik kecepatan (v) terhadap waktu (t) di bawah ini.
Besarnya kecepatan pada saat t = 5 s adalah….
(A)  1,5 m/s (D) 4,0 m/s
(B)  2,4 m/s (E) 4,5 m/s
(C) 3,0 m/s

4.Perhatikan gambar di bawah ini, A dan B adalah balok, F adalah gaya, dan T adalah tegangan tali.
Dengan data mA = 2 kg, mB = 3 kg, F = 40 N, sedangkan bidang permukaannya licin, maka besarnya T adalah ....
(A)  16 N (C) 10 N (E) 5 N
(B) 12 N (D) 8 N

5.Dua buah benda A dan B masing-masing berada pada 2R dan 3R dari permukaan bumi dengan R adalah jari-jari bumi. Jika percepatan gravitasi bumi yang dialami A dan B masing-masing sebesar X dan Y, maka X : Y adalah ....
(A)   4 : 9 (C) 3 : 4 (E) 16 : 9
(B)   9 : 16 (D) 9 : 4

Itu tadi beberapa contoh soal UAS fisika kelas 12 semester ganjil SMA/SMK/MA. Untuk selengkapnya kalian bisa download di sini.

Ok lah itu saja yang dapat saya tulis pada artikel kali ini. Semoga membantu kalian dalam belajar.

0 Response to "Contoh Soal UAS Fisika Kelas 12 SMA "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel

Iklan Bawah Artikel